SMK Negeri 12 Bandung. STMN Penerbangan Bandung. Jalan Padjajaran No.92 Bandung 40173
. program studi keahlian teknologi pesawat udara. satu-satunya sekolah menengah di Indonesia yang bergerak dibidang manufacture pesawat udara dan mulai merambah bidang maintenance. program keahlian pemesinan pesawat udara. konstruksi rangka pesawat udara. konstruksi badan pesawat udara. elektronika pesawat udara. kelistrikan pesawat udara. Airframe and Powerplant.

Selasa, 08 Mei 2012

Kerjasama Internasional

SMKN 12 Bandung sebagai salah satu sekolah menengah penerbangan formal terbaik di Indonesia, telah melaksanakan kerjasama internasional dengan berbagai negara. Diantaranya dengan Jepang dan Malaysia. Negeri sakura tersebut diwakili oleh Sister School Japan, dan dari negeri jiran diwakili oleh Meatech Aviation Training Centre. Meatech merupakan penyelenggara pendidikan penerbangan dibawah izin EASA (Europe Aviation Safety Agency)/ EASA Authorized.

Minggu, 06 Mei 2012

The Depiction of SMKN 12 Bandung


Gubernur Jawa Barat (Bpk. Ahmad Heryawan) bangga akan pesawat rakitan siswa/i SMKN 12 Bandung


Kunjungan Industri ke PT Garuda Maintenance Facility (GMF)

Profil SMK Negeri 12 Bandung

Nama Sekolah        : SMK Negeri 12 Bandung
Jenis Sekolah         : Negeri
NSS                        : 32.1.02.60.03.001
NPSN                     : 20219174
Izin Operasional     : No.0890/O/86 Tgl.22 Desember 1986
Alamat                    : Jl. Pajajaran No. 92 Bandung 40173

Kompetensi Keahlian

SMK Negeri 12 Bandung yang dahulu bernama STM Penerbangan Negeri Bandung memiliki 5 (lima) kompetensi keahlian/jurusan yang mana semuanya merujuk pada bidang manufacture. namun mulai tahun 2012 dibuka 1 (satu) kompetensi keahlian baru. Apa saja jurusan yang ada di SMK 12 ini? jurusan apa yang baru di tahun 2012? Mari kita bahas satu persatu.

Rabu, 19 Oktober 2011

Kerjasama Industri

SMK Negeri 12 Bandung telah menjalin hubungan baik dengan berbagai industri. Mulai dari perusahaan penerbangan maupun perusahaan-perusahaan non-penerbangan untuk penempatan siswa magang maupun untuk merekrut para lulusannya. diantaranya yaitu:

Rabu, 01 Juni 2011

Perakitan Pesawat Jabiru

Dalam meningkatkan kompetensi siswa-siswi SMK Negeri 12 Bandung, saat ini telah memiliki fasilitas perakitan pesawat udara. dengan adanya fasilitas ini diharapkan dapat memberikan pengalaman kerja kepada siswa pada kondisi yang sesungguhnya.  Pengalaman merakit, merawat, dan terbang dengan pesawat ini merupakan nilai tambah bagi siswa-siswi SMK Negeri 12 bandung.

(Jabiru J-430)



























Pesawat Jabiru buatan SMKN 12 sudah jadi dan sudah dipamerkan. Untuk saat ini pesawat kebanggaan SMKN 12 Bandung dan juga masyarakat Bandung ini sedang menunggu nomor registrasi penerbangan. Sama dengan Esemka yang menunggu izin jalan, Jabiru juga tinggal menunggu izin penerbangan saja.